14 Aplikasi Gratis untuk membuat Animasi sendiri - Animasi adalah gambar begerak berbentuk dari sekumpulan objek (gambar) yang disusun secara beraturan mengikuti alur pergerakan yang telah ditentukan pada setiap pertambahan hitungan waktu yang terjadi. Penasaran bagaimana animasi itu buat ? , baiklah pada tutorial kali ini akan saya bagikan beberapa aplikasi gratis yang digunakan untuk membuat animasi.
Animasi merupakan teknologi multimedia yang pesat perkembangannya, produk-produk animasi juga laris manis didunia hiburan seperti film animasi , film 3D dan lainya. Mungkin saja anda juga termasuk penggemar film animasi seperti saya he he, jika ia ayo kita belajar mengenal dan membuat anaimasi sendiri dengan menggunakan aplikasi pembuat animasi gartis. Jika anda penasaran bagaimana cara animasi dibuat, silahkan dicoba untuk membuat animasi sendiri.
Berikut ini adalah kumpulan aplikasi yang bisa anda gunakan untuk membuat animasi :
1. Anime Studio
Anime Studio merupakan software yang digunakan untuk membuat gambar bergerak atau yang lebih dikenal dengan animasi. Software ini biasa digunakan oleh para animator dunia yang ingin membuat animasi frame-by-frame. Software ini mempunyai tampilan dan tool yang user-friendly sehingga cocok untuk pemula yang ingin mencoba membuat animasi sendiri. Anime Studio adalah salah satu software animasi terbaik yang memiliki banyak fitur.
Anda bisa mendapatkan anime studio dengan men-download trialversion dari software ini . Jika ingin mendapatkan versi yang full dan tidak ingin repot-repot untuk mencoba trial anda bisa beralih ke versi yang pro.
2. FotoMorph
FotoMorph merupakan salah satu software editor animasi yang terbaik untuk Windows. Aplikasi ini memiliki banyak fitur untuk mengedit dan meningkatkan gambar animasi Anda.
FotoMorph dirancang untuk membuat animasi real time dan menggunakan antarmuka yang menarik sehingga pengguna bisa mendapatkan gambar pengeditan menyenangkan. FotoMorph memungkinkan pengguna untuk membuat foto lucu dengan waktu yang sangat singkat, bisa dibilang jadi dalam hitungan menit.
FotoMorph dirancang untuk membuat animasi real time dan menggunakan antarmuka yang menarik sehingga pengguna bisa mendapatkan gambar pengeditan menyenangkan. FotoMorph memungkinkan pengguna untuk membuat foto lucu dengan waktu yang sangat singkat, bisa dibilang jadi dalam hitungan menit.
3 Abrosoft FantaMorph Pro
FotoMorph merupakan aplikasi animasi foto yang mempunyai antarmuka super user-friendly. Salah satu software animasi terbaik yang dapat digunakan untuk menghidupkan Anda foto dengan mudah.
Meskipun ini software animasi bukanlah sebuah software gratis, namun Anda dapat men-download versi percobaan gratis dari Abrosoft FantaMorph Pro pada PC Anda. Dengan menggunakan versi trial inilah anda dapat menggunakan FotoMorph dengan gratis. Selanjutnya jika Anda tertarik silahkan upgare ke versi PRO.
Meskipun ini software animasi bukanlah sebuah software gratis, namun Anda dapat men-download versi percobaan gratis dari Abrosoft FantaMorph Pro pada PC Anda. Dengan menggunakan versi trial inilah anda dapat menggunakan FotoMorph dengan gratis. Selanjutnya jika Anda tertarik silahkan upgare ke versi PRO.
4. Aurora pembuat Animasi 3D
Aurora adalah pembuat Animasi 3D, aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi animasi yang paling populer yang memiliki banyak fitur untuk menciptakan efek animasi.
Dengan aplikasi Aurora ini Anda dapat menambahkan efek animasi khusus dalam gambar dan film dengan mudah. Salah satu keunggulan aplikasi ini adalah memungkinkan pengguna untuk menambahkan watermark untuk video dan foto dengan efek khusus. Anda dapat menemukan banyak fitur yang berguna dalam software ini. Untuk versi gratis aplikasi ini Anda dapat men-download versi trial dari aplikasi Aurora.
Dengan aplikasi Aurora ini Anda dapat menambahkan efek animasi khusus dalam gambar dan film dengan mudah. Salah satu keunggulan aplikasi ini adalah memungkinkan pengguna untuk menambahkan watermark untuk video dan foto dengan efek khusus. Anda dapat menemukan banyak fitur yang berguna dalam software ini. Untuk versi gratis aplikasi ini Anda dapat men-download versi trial dari aplikasi Aurora.
5. AnimatorDV Simple
AnimatorDV Simple adalah perangkat lunak animasi yang kuat yang membantu pengguna menciptakan film animasi stop motion. Aplikasi ini kaya akan fitur sehingga memudah anda untuk membuat animasi dengan banyak efek.
Anda dapat men-download versi lengkap dari Simple AnimatorDV secara gratis dari situs resmi software AnimatorDV.
Anda dapat men-download versi lengkap dari Simple AnimatorDV secara gratis dari situs resmi software AnimatorDV.
6. Pivot Stickfigure Animator
Pivot Animator Stickfigure adalah alat animasi yang bisa didownload secara gratis . Animasi sederhana perangkat lunak yang memberikan kemungkinan animasi terbatas.
Aplikasi Pivot Animator Stickfigure mempunyai desain antar muka yang simple, walaupun simple aplikasi kaya akar fitur untuk membuat animasi.
7. MonkeyJam
7. MonkeyJam
MonkeyJam adalah software animasi yang membantu pengguna membuat animasi gerakan berhenti dengan mudah. Salah satu software animasi yang paling berguna yang memungkinkan pengguna untuk merekam animasi mereka sendiri dengan menggunakan fitur stop motion.
Aplikasi MonkeyJam merupakan perangkat lunak untuk membuat animasi yang berbasis foto. Untuk istilahnya stop-motion animation, Kalau objek fotonya manusia, animasi ini disebut juga pixilation.
8. Stykz
8. Stykz
Stykz adalah animasi yang kuat freeware yang mendukung semua utama sistem operasi seperti Windows, Mac dan Linux. Anda dapat men-download versi lengkap dari software ini pada komputer Anda bebas biaya.
Stykz adalah software yang dapat Anda gunakan untuk membuat animasi stik / tongkat. Aplikasi ini sepenuhnya gratis yang berarti ini benar-benar bebas untuk didownload dan digunakan untuk membuat animasi yang bisa Anda pamerkan ke orang lain atau impor ke aplikasi lain.
Stykz adalah software yang dapat Anda gunakan untuk membuat animasi stik / tongkat. Aplikasi ini sepenuhnya gratis yang berarti ini benar-benar bebas untuk didownload dan digunakan untuk membuat animasi yang bisa Anda pamerkan ke orang lain atau impor ke aplikasi lain.
9. Sqirlz Morph
Sqirlz Morph adalah salah satu perangkat lunak yang tersedia gratis di internet. Ini adalah utilitas animasi yang sangat sederhana bahwa pengguna bisa mengedit atau morphing beberapa gambar dan video dengan mudah
Kelebihan aplikasi ini dinataranya adalah :
1. Mudah digunakan karena mempunyai antar muka yang user friendly.
2. Dapat menyimpan file animasi dengan format .AVI , .SWF , dan .GIF
3. Dapat membuat gambar dan video bermetamorfosis
Adapun kelemahan dari aplaikasi ini membutuhkan waktu untuk mencapai hasil yang besar.
Jadi, aplikasi Sqirlz Morph merupakan program yang bergerak dibidang sinema digital yang bisa digunakan untuk pemula untuk membuat animasi sendiri.
10. Plastic Animation Paper
Plastic Animation Paper merupakan aplikasi sederhana, efektif dan salah satu yang terbaik untuk membuat animasi 2D atau kartun di 2D. Banyak kartun 2D yang dibuat dengan menggunakan aplikasi ini.
Plastic Animation mempunyai banyak fitur diantaranya dapat menggambar area, menyisipkan gambar berwarna, menyeting frame rate, fitur zoom , menambahkan musik, dll. Plastic Animation dapat menyimpan animasi dalam gambar dan file video dengan format populer, seperti: GIF, PNG, TIFF, AVI, TGA, dan lain-lain.
11. Pencil
Pencil merupakan perangkat lunak yang memungkinkan kamu membuat animasi 2D dengan mudah menggunakan beberapa alat dan fitur sederhana.
Aplikasi Pencil beberapa fitur utamanya adalah: mengatur frame rate, impor gambar , impor suara , menyisipkan warna, dll. Pencil dapat mengekspor hasil animasi dengan format SWF (Flash Video), X Sheet, Movie, dll. Pencil juga merupakan aplikasi open source, portabel dan multi-platform seperti Mac, Linux dan OS lainnya.
12. Synfig Studio
Synfig Studio merupakan software animasi 2D gratis dengan banyak fitur berkualitas. Aplikasi ini mempunyai tampilan utamanya yang dibagi menjadi empat jendela yang berbeda antara lain : tools window, navigator window, editing window, dan parameters window.
Aplikasi ini sangat efekstif untu membuat animasi bergerak 2D dan film berkualitas tinggi . Synfig Studio juga merupakan aplikasi open source dan multi-platform yang tersedia untuk Windows, Mac OS dan Linux juga.
13 Tupi Open 2D Magic
Tupi Open 2D Magic adalah program animasi 2D yang mempunyai banyak fitur yang berguna untuk membuat animasi 2D.
Kelebihan dan keunggulan Tupi Open 2D Magic dapat mengekspor animasi untuk berbagai gambar dan file video seperti: Flash video, MPG, AVI, PNG array, JPG array dll. Tupi Open 2D Magic merupakan aplikasi berkualitas, aplikasi ini juga multi-platform seperti Windows, Linux, Mac OS dan lainnya.
14. Vectorian Giotto
Vectorian Giotto adalah perangkat lunak yang efektif dan kaya fitur untuk menciptakan animasi flash 2D yang kompleks. Aplikasi memiliki ukuran yang cukup kecil dengan file setup hanya sekitar 8 MB.
Vectorian Giotto menyediakan beberapa alat yang sangat berguna, efek dan fitur untuk membuat animasi. Beberapa alat yang disediakan antara lain : shapes, pencil, brush, text tool, eye dropper, dll juga dapat menyisipkan gambar, suara, adegan, waktu, dll dalam animasi.
Baca juga : Kumpulan aplikasi pemotong video untuk windows di pc gratis
Jadi untuk membuat animasi sendiri saat ini tersedia banyak aplikasi yang dapat anda gunakan. Silahkan anda coba aplikasi diatas untuk membuat animasi yang anda buat.
Demikianlah 14 Aplikasi Gratis untuk membuat Animasi yang bisa anda gunakan untuk mencoba membuat animasi, semoga berhasil jangan lupa tinggalkan komentar di blog ini , terima kasih.